Tips Mengenali Baju Korea Asli dan Cina Impor - baju korea- Sekarang ini di pasaran banyak sekali butik baju korea yang menjual aneka model baju ala korea style. Ada baju yang memang asli di impor dari korea namun banyak juga baju yang diimpor dari Cina. Anda Ingin memiliki baju-baju impor dari Korea dan China, tapi takut yang didapat adalah barang impor palsu? Dibutuhkan ketelitian untuk memilih dan mengamati perbedaan baju korea dan Cina impor dan busana lokal. Karakter khas dari produk baju korea impor beberapa di antaranya adalah:
- Modelnya ada bermacam-macam. Bisa dipastikan akan menyulitkan Anda untuk memilih, karena semua desainya punya daya tarik tersendiri.
- Saat ini mini dress sedang ngetrend, baik yang panjang maupun yang mini.
- Motifnya Baju Korea dan Cina bervariasi. Walaupun mini dres lagi tren tetap saja motif yang banyak di pilih polos, namun banyak juga yang memilih baju korea motif garis, motif floral, motif kotak, polkadot, atau garis semuanya tetap terlihat cantik dengan desain menarik. Tampil menarik dengan mini dress tidak lengkap kalau tidak memakai aksesoris,aksesoris yang bisa Anda pakai seperti scarf / syal korea, kalung, cincin,pita kecil penghias rambut agar terlihat tampak menarik.
- Warnanya cerah, pemilihan warna terang mendominasi, namun hitam dan busana korea putih tetap tak tertinggalkan. Walaupun warna dasarnya hitam Anda tetap bisa memberi tambahan aksen kelim dan kancing untuk mempermanis busana korea Anda. Baca filosofi warna busana korea sebagai panduan.
- Aksen manik pada busana, merupakan ciri khas produk baju korea import, yaitu keberanian bermain memadukan aksen, termasuk manik-manik.
- Bahan kaos. kali ini bisa sangat jelas bedanya. Produk impor mempunyai bahan kaos yang lebih tebal dan melar. Jika Anda baru mencucinya, dipakai kembali, dan baju terasa pas di badan, itu artinya asli produk impor. Kalau cepat melar, berarti bukan bahan kaos produk Baju Korea dan Cina impor.
- Tipis dan menerawang. Aksen seperti ini banyak dijumpai di toko produk impor. Bahannya memang tipis namun berserat.
- Jahitan kuat. Busana produk Baju Korea dan Cina impor luar memiliki jahitan yang rapi dan kuat. Coba Anda perhatikan, hampir tak terlihat ada sela antar jahitan,di jamin awet.
Demikian beberapa tips mengenali baju korea asli dan china dari ciri dan karakteristiknya. Semoga bermanfaat bagi Anda yang bingung mencari baju wanita asli dari korea. Silahkan juga Anda membaca artikel mengenai tips mengenali baju korea asli di online shop. Terima Kasih.
0 comments:
Posting Komentar